COVID-19 dan anak-anak di Indonesia
Rangkaian webinar untuk mendukung terciptanya dunia yang lebih baik untuk anak-anak selama dan sesudah COVID-19

- English
- Bahasa Indonesia
Tanpa tindakan segera, disrupsi yang disebabkan oleh COVID-19 akan berdampak seumur hidup bagi keselamatan, kesejahteraan, dan masa depan anak-anak di Indonesia. Dokumen posisi berjudul “COVID-19 dan Anak-anak di Indonesia: Agenda Aksi untuk Mengatasi Tantangan Sosial-Ekonomi” mengungkap bukti bahwa virus telah menyebabkan ketidakamanan pendapatan yang meluas bagi keluarga-keluarga yang hidup dalam kemiskinan ekstrem, banyak di antaranya tidak. dicakup oleh program perlindungan sosial.
UNICEF bekerja sama dengan AJI Indonesia (Aliansi Jurnalis Independen Indonesia) menyelenggarakan serangkaian webinar media untuk membahas dampak COVID-19 pada anak-anak di Indonesia. Webinar menyertakan jurnalis dan pakar dari bidang terkait sebagai pembicara tamu.
Webinar 1

Informasi Webinar 1
Judul: Dampak Sosial Ekonomi COVID-19 pada Anak-Anak di Indonesia: Tantangan Menjaga Kesejahteraan Anak saat Pandemik
Hari dan Tanggal: Senin, 11 Mei 2020
Webinar 2

Informasi Webinar 2
Judul: Menjaga Kesehatan Jiwa Anak dan Keluarga Saat Pandemi: Investasi menyiapkan Generasi Masa Depan Indonesia
Hari dan Tanggal: Selasa, 19 Mei 2020
Webinar 3

Informasi Webinar 3
Judul: Imunisasi, Penuhi Hak Sehat Anak di Masa Pandemi
Hari dan Tanggal: Selasa, 2 Juni 2020
Webinar 4

Informasi Webinar 4
Judul: Tahun Ajaran baru: Persiapan dan Adaptasi Pendidikan Anak di Masa Pandemi
Hari dan Tanggal: 16 June 2020
Webinar 5

Informasi Webinar 5
Judul: Peningkatan Masalah Gizi pada Anak di Masa Pandemi COVID-19
Hari dan Tanggal: Selasa, 30 Juni 2020
Webinar 6

Informasi Webinar 6
Judul: Analisis dan Rekomendasi Tindakan untuk Kelompok Rentan di Masa Pandemi COVID-19
Hari dan Tanggal: Selasa, 14 Juli 2020
Webinar 7

Informasi Webinar 7
Judul: Karya Anak Muda: Kontribusi di Masa Pandemi
Hari dan Tanggal: Selasa, 28 Juli 2020